1. PENGERTIAN PENGUKURAN KONSTRUKSI Pengukuran Konstruksi adalah suatu kegiatan yang ditujukan untuk mengidentifikasi besar kecilnya obyek suatu konstruksi. 2.TUJUAN PENGUKURAN KONSTRUKSU Untuk mengetahui ukuran panjang suatu bangunan secara akurat. Untuk mengetahui ukuran sudut suatu bangunan secara akurat. Untuk mengetahui beda tinggi ( LEVELLING ) suatu bangunan secara akurat. 3. JENIS PENGUKURAN KONSTRUKSI Alat ukur Tanah ( Panjang ) : Tongkat ukur. Pita ukur / Roll meter. Pedometer. Speedometer. Curvimeter. Odometer. Distometer. Cyclo Computer. Theodolite. EDM ( Electronic Distance Monsure ). 2. Alat Ukur Sudut : Busur derajat. Kompas. Psikon ( Siku ). Palang Kayu ( Salib ). Prisma. Pantometer. Theodolite. 3. Alat Ukur Beda Tinggi (LEVELLING) : Waterpass kayu / alluminium. Selang plastik berisi air. Nivau (Rektabung). Levelling sederhana, seperti laut, danau, rawa, dsb.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar