Header Ads

Breaking News
recent

METODE POLAR

A. Instruksi1.Laksanakan pekerjaan sesuai dengan langkah kerja2.Putarlah kompas searah searah dengan jarum jam3.Buatlah laporan hasil pengukuranB. Alat yang dibutuhkan1.Kompas2.Statif3.Pita Ukur4.Jalon dan patok5.Buku catatan dan tabel logaritmaC. Hal-hal yang perlu diperhatikan1.Pada saat pengukuran, jauhkan benda logam disekitar kompas2.Pakailah pakaian kerja, Topi dan sepatu lapangan3.Jangan bercanda pada saat bekerja4.Kembalikan semua alat dalam keadaan lengkap dan bersihD. Cara menggunakan1.Tentukan titik batas daerah yang akan diukur dan sketlah pada buku catatan2.Tempatkan jalon di titik batas daerah yang akan di ukuk (P1, P2, P3 dst)3.Pasanglah kompas statief di titik P0 sehingga dapat melihat ke semua batas pengukuran4.Pasanglah kompas statief P0 dan aturlah posisi jarum magnet dan visir serta skala sudut ke arah utara5.Bidiklah visir pada kompas ke titik P1, baca sudut pada kompas, ukurlah jarak P0-P1 dengan pita ukur dan catatlah pada buku catatan6.Putar dan arahkan visir kompas ke titik P2, bacalah sudut ukurlah P0-P2 dan catatlah pada buku catatan demikian seterusnya sampai titik terakhir dengan cara yang sama, sehingga didapat sudut dan jarak yang sama7.Hitunglah sudut datar B yang merupakan sudut yang dicari untuk perhitungan luas daerah8.Gambarlah hasil pengukuran

Tidak ada komentar:

Agung Mustiko. Gambar tema oleh fpm. Diberdayakan oleh Blogger.