Header Ads

Breaking News
recent

JENIS ADUKAN

Menurut fungsinya adukan dibedakan menajadi 2 macam diantaranya sebagai berikut :



1. adukan biasa atau adukan tidak kedap air, yaitu adukan yang tidak memerlukan syarat-syarat tertentu. adukan ini digunakan pada pekerjaan yang tidak berhubungan langsung dengan air.
2. adukan kedap air, yaitu adukan yang memerlukan persyaratan tertentu atau adukan yang dipergunakan pada pekerjaan yan langsung berhubungan dengan air misal : pekerjaan bak mandi, talang got, dan lain sebagainya

sedangkan menurut nama dan jenis adukan ditentukan oleh bahan perekat yang dipergunakan adukan tersebut antara lain sebagai berikut :
a. adukan kapur
jenis bahan pengikat tersusun oleh bahan ikat kapur, bahan tambahan hidrolik semen merah atau tras dan bahan isian pasir yang ditambah air secukupnya
b. adukan semen portland
adukan semen portland adalah jenis bahan perekat tersusun oleh bahan ikat semen portland dan bahan isian pasir yang ditambah air secukpnya
c. adukan kapur - Tras
adukan yang bahan pengikatnya kapur ditambah bahan hidrolik tras dan bahan pengisi pasir, dan air secukupnya
d. adukan semen portland tras
adukan bahan pengikatnya semen portland ditambah bahan tras dan bahan pengisi pasir, dan air secukupnya

Tidak ada komentar:

Agung Mustiko. Gambar tema oleh fpm. Diberdayakan oleh Blogger.